Perpustakaan Fakultas Teknik UGM berperan aktif dalam mewujudkan Sustainable Development Goals (SDGs) untuk mendukung pendidikan berkualitas serta pembangunan kota dan pemukiman yang berkelanjutan
Yogyakarta, 21/05/2024 – Perpustakaan Fakultas Teknik UGM berperan aktif dalam mewujudkan Sustainable Development Goals (SDGS) yakni pada goals ke 4 dan 11, yang menekankan pada pendidikan berkualitas serta pembangunan kota dan pemukiman yang berkelanjutan. Hal ini diwujudkan dengan penyediaan literatur-literatur yang mendukung pembelajaran pada Program Studi Perencanaan Wilayah dan Kota.
DIGILIB (Digital Library) & Co-Working Space Menyediakan Ruang Diskusi dengan Automatic Room Reservation


