Sampoerna Corner Perpustakaan UGM bekerjasama dengan Putra Sampoerna Foundation kembali akan mengadakan Seminar bagi mahasiswa/civitas academica UGM dengan tema:
“Strategi Menyusun Karya Tulis Ilmiah dan Menghindari Plagiarisme”
Tujuan:
Mengembangkan penalaran dan membangun kejujuran akademik mahasiswa.
Nara Sumber:
- Nurul Indarti, Sivilekonom, Cand.Merc, Ph.D
Dosen Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM - Adityo Hidayat, S.Kom, M.B.A., CISA
Direktur PT. Gamatechno Indonesia, Yogyakarta
Waktu dan Tempat
Hari/Tanggal | : | Jum’at, 27 Maret 2015 | Waktu | : | 08.30-11.00 WIB | Tempat | : | Ruang Seminar Gedung L1 lantai 2, Perpustakaan UGM |
Susunan Acara:
08.00 – 08.25 Daftar ulang peserta
08.30 – 08.45 Pembukaan
08.45 – 11.00 Seminar
11.00 – 11.10 Penutup
Tempat Pendaftaran:
Information Desk Perpustakaan UGM, gedung L1, lantai 1
Daruriyanti (081 287 717 704) atau
Nugroho Sayekti (081 226 619 030)
*) PENDAFTARAN TELAH DITUTUP!