Hallo sobat perpus!
Perpustakaan Update #9 akan hadir lagi nih sobat perpus. Kali ini Perpustakaan UGM akan menyapa teman-teman dari Klaster SosHum (Fak. Ekonomika dan Bisnis, Fak. Psikologi). Akan hadir 2 narasumber yang luar biasa yakni:
- Siti Hidayati, A.Md. dari Fak Psikologi
- Rini Widarti, A.Md. dari Fak Ekonomika dan Bisnis
- Nugroho Sayekti, S.Sos. sebagai Moderator
Bagi sobat perpus yang penasaran seputar layanan perpustakaan yang dapat diakses selama di rumah aja, dapat mengikuti live Instagram @perpustakaan_ugm yang akan dilaksanakan pada hari Rabu, 14 September 2021, pukul 13.30-14.30 WIB.
Selain informasi yang bermanfaat, tentunya akan ada souvenir menarik nih sobat. Jangan sampai ketinggalan ya. Pantau terus info terupdate dari Perpustakaan UGM🤗
#PerpustakaanUGM
#UGMLibrary